tribratanews.lampung.polri.go.id. Tulang Bawang Barat Minggu 23 Nopember 2025, pukul 10.40 wib, personel polsek lambu kibang melaksanakan bakti sosial di pondok pesantren shubulu salam, tiyuh kibang budi jaya, kecamatan lambu kibang, kabupaten tulang bawang barat.kegiatan ini diikuti oleh personel: aiptu hendra, bripka riduan, brigpol ferinal, dan briptu rian. bakti sosial dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian polri terhadap lingkungan pendidikan keagamaan serta untuk mempererat hubungan silaturahmi antara polsek lambu kibang dengan pengurus pondok pesantren dan masyarakat sekitar. melalui kegiatan ini, polsek lambu kibang berharap tercipta kedekatan antara polisi dan santri, serta terbangun sinergitas dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah lambu kibang. kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan kondusif.
Giat Bakti Sosial Polsek Lambu Kibang Di Pondok Pesantren Shubulu Salam
23/11/2025 10:00:00 WIB
293