Arsenal Kembali Telan Kekalahan Atas Fulham 1-2

01/01/2024 14:12:00 WIB 1.107

https://tribratanews.lampung.polri.go.id.      Jakarta. Arsenal dipaksa takluk dengan skor 1-2 atas Fulham dalam laga pekan ke 20 Premier League 20232024 di Craven Cottage, Minggu (31/12/23) malam.

Pertandingan ini berlangsung dengan tempo cukup tinggi. Fulham mampu menyulitkan Arsenal meski kalah dalam penguasaan bola.

Gol Fulham dipersembahkan Raul Jimenez dan Bobby De Cordova-Reid. Sementara gol Arsenal dicetak Bukayo Saka.

Hasil ini membuat Arsenal tertahan di posisi empat klasemen Liga Inggris 2023/2024 dengan raihan 40 angka. Sementara itu Fulham kini mengemas 24 angka dan naik ke posisi 13.

Sumber :
https://Tribratanews.polri.go.id

Share this post